
Bola.net - Lionel Messi dan Cristiano Ronaldo masih layak mendefinisikan era sepak bola ini. Keduanya bertahan di level top selama 15 tahun terakhir dan masih belum menunjukkan tanda-tanda melambat.
Persaingan dua megabintang ini jelas bakal masuk dalam bagian penting sejarah sepak bola. Bisa jadi keduanya merupakan pesepak bola terbaik sepanjang masa.
Terlepas dari persaingan meraih trofi, keduanya juga menunjukkan kepemimpinan luar biasa. Sekarang, Messi dan Ronaldo bermain di negara berbeda dan masih bersaing mencetak gol lebih banyak selama masih bisa berlari dan menendang bola.
Siapa yang sudah mencetak gol lebih banyak? Ronaldo atau Messi? Mengutip Marca, baca selengkapnya di bawah ini ya, Bolaneters!
"gol" - Google Berita
October 14, 2019 at 10:00AM
https://ift.tt/2B82G7J
Lionel Messi vs Cristiano Ronaldo: Siapa yang Bakal Menutup Karier dengan Lebih Banyak Gol? - Bola.net
"gol" - Google Berita
https://ift.tt/2OwX3b3
Bagikan Berita Ini
0 Response to "Lionel Messi vs Cristiano Ronaldo: Siapa yang Bakal Menutup Karier dengan Lebih Banyak Gol? - Bola.net"
Post a Comment